Senin, 06 Agustus 2012


SAVE PILREK IPB!! [Institut Pertanian Bogor]

Kabar penetapan Rektor Baru Institut Pertanian Bogor periode berikutnya yang memotong keterlibatan unsur mahasiswa dalam pemilihan rektor, membuat Bem Seluruh IPB tak tinggal diam. Jumat, 29/06/2012 Ratusan mahasiswa menggelar aksi, menuntut keterlibatan mahasiswa dalam pemilihan rektor tersebut. Adapun tujuan dari tuntutan tersebut adalah;
1. Pemilihan Rektor yang Menjunjung Tridarma Perguruan Tinggi
2. Pemilihan Rektor yang Bersih dan Transparan
3. Pemilihan Rektor yang menjunjung Tinggi Kapasitas dan Akseptabilitas Calon Rektor
Bayangkan saja, bila pemilihan rektor "TERTUTUP" banyak sekali kemungkinan-kemungkinan buruk yang akan terjadi.. 
KAMPUS KAMI!!
KAMPUS HIJAU DEMOKRASI!!
KAMI BANYAK AKSI BANYAK BUKTI!!

0 komentar: